Daftar Guru Sasaran Pelatihan Kurikulum 2013

Daftar sementara guru sasaran Pelatihan Kurikulum 2013 diperoleh dan merupakan kewenangan dari Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pendidikan dan Kebudayaan dan Penjaminan Mutu Pendidikan (BPSDMPK&PMP), Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Dengan akan diadakannya Pelatihan Kurikulum 2013 bagi Guru Sasaran SMP, SMA dan SMK yang akan dilaksanakan oleh PPPPTK Matematika pada tanggal 9 s.d. 13 Juli 2013. Berikut kami sampaikan daftar sementara nama guru sasaran Pelatihan Kurikulum di Provinsi Jawa Tengah, DI Yogyakarta, Jawa Timur, dan Bali. Surat panggilan resmi serta informasi lebih lanjut menyusul akan diupload di website ini.

Pelatihan Kurikulum untuk Guru Sasaran yang diselenggarakan oleh PPPPTK Matematika meliputi :


Provinsi DIY

1. Pelatihan Kurikulum 2013 guru matematika SMP

Provinsi Jawa Tengah

1. Pelatihan Kurikulum 2013 guru matematika SMP, SMA dan SMK.

2. Pelatihan Kurikulum 2013 guru bahasa indonesia SMA dan SMK

3. Pelatihan Kurikulum 2013 guru sejarah SMA dan SMK


Provinsi Jawa Timur

1. Pelatihan Kurikulum 2013 guru matematika SMP

Provinsi Bali

1. Pelatihan guru matematika SMA dan SMK

2. Pelatihan guru bahasa SMA dan SMK

3. Pelatihan guru sejarah SMA dan SMK

Catatan :
Untuk daftar nama yang kosong di sekolah sasaran, daftar guru menunggu dari kewenangan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pendidikan dan Kebudayaan dan Penjaminan Mutu Pendidikan (BPSDMPK&PMP).

Daftar nama peserta guru sasaran pelatihan kurikulum 2013 masih bersifat sementara, dan PPPPTK Matematika terus menerima update data dari BPSDMPK&PMP yang berwenang menentukan daftar nama guru sasaran dan guru inti peserta pelatihan kurikulum 2013.

Daftar sementara guru sasaran Pelatihan kurikulum 2013 dibawah ini, merupakan peserta untuk Pelatihan Kurikulum 2013 untuk Guru sasaran, kecuali nama-nama guru sasaran yang juga terdaftar sebagai peserta pelatihan kurikulum 2013 untuk guru inti.

Apabila terdapat perubahan merupakan kewenangan dari pusat (Badan PSDMPK&PMP).

Daftar nama peserta resmi, akan dicantumkan dalam surat panggilan resmi dan menyusul.

Daftar sementara guru sasaran dapat didownload pada link di bawah ini:

SMP

Download file Daftar Sementara Guru Sasaran Kurikulum 2013 Provinsi DIY

Download file Daftar Sementara Guru Sasaran Kurikulum 2013 Provinsi Jawa Tengah

Download file Daftar Sementara Guru Sasaran Kurikulum 2013 Provinsi Jawa Timur

SMA

Download file Daftar Sementara Guru Sasaran Kurikulum 2013 Provinsi Bali

Download file Daftar Sementara Guru Sasaran Kurikulum 2013 Provinsi Jawa tengah


SMK

Download file Daftar Sementara Guru Sasaran Kurikulum 2013 Provinsi Bali

Download file Daftar Sementara Guru Sasaran Kurikulum 2013 Provinsi Jawa tengah

0 Response to "Daftar Guru Sasaran Pelatihan Kurikulum 2013"

Post a Comment